Beranda Aplikasi Mau Bikin Logo di Android? Coba 5 Aplikasi Pembuat Logo Terbaik Ini!

Mau Bikin Logo di Android? Coba 5 Aplikasi Pembuat Logo Terbaik Ini!

Aplikasi Pembuat Logo di Android
Aplikasi Pembuat Logo di Android

Logo adalah identitas sebuah usaha, produk, tim, organisasi dan apapun yang memerlukan identitas. Logo yang baik biasanya logo yang sederhana namun bisa menjelaskan sesuatu yang diwakilinya.

Membuat logo tidak mudah, juga tidak sulit. Aplikasi yang digunakan untuk membuat logo pun bukan aplikasi rumit, baik di PC maupun di ponsel.

Berikut ini ada lima aplikasi pembuat logo terbaik di Android yang bisa digunakan dengan mudah, dan pastinya gratis.

Logo Maker

aplikasi pembuat logo terbaik di Android

Aplikasi pembuat logo yang pertama ini merupakan aplikasi pembuat logo di Android yang paling banyak direkomendasikan. Aplikasi ini menawarkan sejumlah fitur menarik.

Selain puluhan art (stiker), font, background dan sebagainya. Logo Maker juga menyediakan alat editing yang sangat membantu dalam membuat logo.

Download

Logo Generator & Logo Maker

aplikasi pembuat logo terbaik di Android

Aplikasi pembuat logo dari salah satu pengembang populer ini juga banyak digunakan oleh pengguna Android. Memiliki ribuan koleksi logo dan ratusan font membuat aplikasi ini layak untuk untuk dicoba.

Cara menggunakan aplikasi pembuat logo ini juga sangat mudah. Bahkan kamu bisa menggambungkan beberapa ikon atau shape untuk menghasilkan logo yang keren.

Download

aplikasi pembuat logo terbaik di Android

Ribuan ikon simbol bisa kamu temukan di aplikasi pembuat logo ini. Sama dengan aplikasi serupa, cara menggunakan aplikasi Logo Maker & Creator Logo ini juga sangat mudah berkat banyaknya template yang disediakan.

Aplikasi pembuat logo terbaik yang satu ini sangat cocok untuk kamu yang suka dengan desain logo klasik.

Download

Logo Maker Plus

aplikasi pembuat logo terbaik di Android

Tak jauh berbeda dengan aplikasi pembuat logo lainnya. Aplikasi Logo Maker Plus juga menyediakan banyak ikon, simbol, juga font.

Alat pengeditan dalam aplikasi ini terbilang sederhana dan mudah digunakan. Kamu cukup menggeser alat pengeditan untuk mengatur logo yang ingin dibuat.

Download

Logo Maker – Logo Creator & Poster Maker

aplikasi pembuat logo terbaik di Android

Aplikasi pembuat logo selanjutnya juga layak untuk kamu coba. Selain menyediakan banyak ikon dan font. Aplikasi ini juga memiliki alat pengeditan yang baik.

Kamu punya kesempatan untuk membuat logo terbaik dengan menggunakan aplikasi pembuat logo terbaik di Android yang satu ini.

Download

Itulah lima aplikasi pembuat logo terbaik di hape Android. Selamat mencoba, guys!

Lihat artikel lainnya di Google News.